Sabtu, 11 Agustus 2018

Kendalikan asupan makanan pada usia lanjut

Saat usia sudah mulai memasuki usia lanjut tentunya langkah terbaik adalah mengendalikan asupan makanan menjadi lebih sehat dan memilih jenis makanan yang terbukti dapat menunjang kesehatan anda. Meskipun pada langkah awal terlihat berat, namun setelah terbiasa akan terasa ringan juga.

Secara umum segala macam jenis makanan dapat dibedakan menjadi 2 golongan besar yaitu makanan makanan yang dikonsumsi dalam keadaan mentah, seperti buah buahan dan sayuran tertentu dan yang lainnya adalah segala macam jenis makanan yang harus dikonsumsi dalam keadaan matang. Disamping itu jika usia sudah mulai beranjak, maka juga jangan lupa untuk mengendalikan asupan makanan anda. Seperti diketahui bahwa saat usia lanjut maka akan dibarengi dengan pengurangan tugas pada sebagian besar organ tubuh. Sehingga penyakit diabetes bisa menjadi ancaman yang cukup serius. Namun demikian jika anda menderita diabet maka kendalikan penyakit anda, apalagi jika sampai menimbulkan luka, maka akan sangat berbahaya. Pelajari cara perawatan luka diabetes

sehat di usia lanjut


Pemilahan jenis makanan ini tidak bisa dianggap remeh, sebab tujuan utamanya adalah untuk kesehatan. Sebagai contoh jenis makanan yang harus dikonsumsi dalam keadaan matang, tentunya akan terasa tidak enak jika dimakan dalam keadaan mentah, pertimbangan lainnya adalah untuk lebih menyehatkan jenis makanan tersebut, karena dalam keadaan mentah dikawatirkan mengandung bakteri. Disamping itu banyak jenis makanan perusak gigi

Beberapa contoh jenis sayuran seperti kacang merah, buncis, Kentang, Daging ayam, dan jenis makanan lainnya tentunya akan lebih sehat dan juga lebih lezat jika melalui proses pematangan dahulu. Makanan matang tentu lebih sehat dari pada jika dimakan dalam keadaan mentah, terkecuali buash buahan yang sebagian besar memang harus dikonsumsi dalam keadaan mentah.

Sayuran menjadi hal yang sangat penting dan sebaiknya lebih banyak dikonsumsi oleh para manula. Seperti kita tahu pada usia senja semua organ tubuh sudah tidak prima lagi sehingga kerja mereka juga harus diperingan. Kesehatan menjadi sesuatu yang sangat berharga saat usia senja.

Hal yang paling sering terjadi adalah adanya penumpukan kolesterol karena kebanyakan tidak mampu menjaga asupan makanan yang cukup menyehatkan. Kalau sudah terjadi penumpukan kolesterol maka mereka kebingungan bagaimana cara menurunkan kolesterol. Sebaiknya hal ini tidak pernah terjadi jika anda mempersiapkan dari awal.

Seperti diketahui bahwa adanya kolesterol dalam tubuh dalam jumlah yang melebihi batas ( over load ), maka tentunya dapat memicu berbagai macam jenis penyakit berbahaya. Kolesterol juga menjadi salah satu penyebab utama stroke yang merupakan penyakit sangat berbahaya saat ini.

Lingkungan juga janan sampai lolos dari perhatian anda. Tempat tempat kumuh tentunya menjadi sarang berbagai macam jenis penyakit. Demikian juga dengan tempat yang menurut kita sudah mengacu pada nilai nilai kesehatan, namun juga tidak lolos dari serangan penyakit mematikan. Salah satunya yakni penyakit gigitan nyamuk yang biasa merajalela pada saat saat tertentu terutama saat pergantian musim.

Demam berdarah menjadi salah satu penyakit yang sangat mudah berjangki, dan pertolongan harus segera dilakukan. Untuk antisipasi penyakit tersebut tentunya anda harus mengerti dan paham tentang apa itu tanda tanda demam berdarah

Sebaiknya ketahui juga jika ada cukup banyak berbagai penyakit berbahaya di dunia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan bijak